Gempa 4,2 Magnitudo Getarkan Melonguane, Sulut

https://ift.tt/SJ2T7tC
Ilustrasi gempa bumi. Foto: MuhsinRina/shutterstock
Ilustrasi gempa bumi. Foto: MuhsinRina/shutterstock

Gempa berkekuatan 4,2 magnitudo menggetarkan warga Melonguane, Sulawesi Utara, Selasa (10/10). Gempa terjadi sekitar pukul 03.16 WIB.

BMKG melaporkan, gempa berpusat di 30 km Timur laut dengan kedalaman 12 km.

Belum ada laporan kerusakan akibat gempa tersebut.

Baca Juga
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama

Featured

News Feed