Denny Darko Ramalkan Akan Terjadi Tsunami Setinggi 15 Meter di Tahun 2021, Denny: Berhati-hatilah

Akhir-akhir ini di Indonesia kerap kali mendapatkan kabar buruk. Seperti yang kita ketahui sebelumnya, di beberapa wilayah sempat dilanda banjir dan gunung meletus.
Begitu juga dengan berita kecelakaan, mulai dari jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ-182 hingga tenggelamnya KRI Nanggala-402.
Tak hanya sampai disitu, kini masyarakat kembali dibuat panik. Pasalnya, Denny Darko sempat peringatkan masyarakat untuk menjauhi pantai jika tak ingin hal buruk terjadi.
Peringatan tersebut ia sampaikan di kanal Youtube Denny Darko, yang mana dirinya meminta masyarakat untuk segera menjauhi pantai
Divideo tersebut, dirinya terlihat membaca kartu tarot yang tampak menggambarkan kondisi Indonesia yang sebagian besar wilayahnya adalah lautan. Ternyata kartu tarot tersebut ada hubungannya dengan sesuatu hal yang terkait dengan air.
Lalu Denny Darko memberikan peringatan kepada masyarakat agar selalu berhati-hati saat bermain di pantai, karena dirinya melihat di awal dan akhir tahun 2021, ombak pantai dan laut akan mengalami peningkatan.
Dirinya menyatakan akan sangat bahaya jika terjadi suatu hal yang justru membawa air tersebut menyapu kita semua.
Wajar saja jika Ia meminta masyaraakt hati-hati untuk bermain di pantai atau di laut. Dan hal serupa juga sudah diinformasikan oleh BMKG yang menyatakan bahwa air laut akan mengalami ketinggian hingga 15 meter.
"Di akhir tahun dan awal tahun antara November atau Desember tahun 2021 ini, hati-hati kalau sedang main di pantai sekarang ini ombak pasang sering terjadi setinggi 15 meter, maka hati-hati jangan sampai tersapu ombaki ditakutkan orang akan hilang menyapu dan mengambil itu semua." ujar Denny Darko.***
Posting Komentar
Posting Komentar